sahabat
Persahabatan adalah anugrah dari Alloh. Dengan sahabat kita bisa saling berbagi baik suka maupun duka. Dengan sahabat kita saling membantu, karena sesungguhnya kita selalu saling membutuhkan. Tanpa sahabat kita tidak akan pernah tahu letak salah kita dimana, kenapa? Karena manusia selalu saja merasa benar dan paling malas untuk introspeksi diri sendiri.
Coretan ini teruntuk saudariku Umi Aghni
Trim's toek segala-galanya semoga persahabatan kita slamanya
Coretan ini teruntuk saudariku Umi Aghni
Trim's toek segala-galanya semoga persahabatan kita slamanya
Lagunya Sheila on 7 ya?
BalasHapusAku bernyanyi untuk sahabat
BalasHapusAku berbagi untuk sahabat
Aku ngeblog untuk sahabat
Sahabat suka ngasih PR untukku
Walau mangkel aku mencoba
Alhamdulillah bisa juga.....
Horeee....